SISTEM PAKAR MENDETEKSI PENYAKIT PADA TANAMAN PADI MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING
Abstract
Abstrak
Penyakit merupakan salah satu faktor utama yang mempengaruhi rendahnya produktivitas tanaman padi. Untuk meningkatkan produktivitas tanaman padi maka petani wajib mengenali kondisi kesehatan tanaman sejak masa tanam, akan tetapi kurangnya pengetahuan terhadap kondisi dilapangan khususnya penyakit tanaman padi mengakibatkan petani tidak dapat menanganinya dengan baik. Sistem pakar dirancang untuk membantu memberikan pengetahuan kepada para petani bagaimana mengatasi dan mencegah penyakit tanaman padi sejak awal. Penelitian ini menghasilkan sebuah sistem pakar dengan menggunakan metode forward chaining untuk mendiagnosa penyakit tanaman yang berbasis website yang dibuat menggunakan Bahasa pemrograman PHP dan database MySql. Metode forward chaining berfungsi untuk menentukan aturan yang akan dijalankan. Dari hasil pengujian sistem pada 15 kasus berbeda dilapangan selanjutnya membandingkan hasil dari pakar terdapat kesesuaian sebesar 100% terhadap diagnosa penyakit tanaman padi.
Kata kunci—Penyakit Padi, Sistem Pakar, Forward Chaining
Keywords
Full Text:
PDF (Indonesian)References
Pinem Ristadi AP,2018, Klasifikasi Prioritas Distrik Terhadap Ketahanan Pangan Menggunakan Metode Jaringan syaraf Tiruan, Jurnal Telematikan, Amikom Purwokerto, Purwokerto
Rosalie C dkk, 2017, E-Rice: an Expert System Using Rule-Based Algoritthm to detect, diagnose and Presscribe Control Option for Rice Plant Diseases in the Philipphines, Association for Computing Machinery, Philippines
Triono Joko, 2016, Expert System Identification of Pest and Diseases of Rice Using HTML5, internasional Journal of Advanced Research In Computer Science, India
Minarni, 2017, Expert system in detecting Rice Planting Diseases Using Certainty Factor, Intenasional journal Of dynamic system, Measurements and Control, America
Yadav Shailendra K, 2014, RiceSmart an Expert System to Enhance Rice Yield, internasional journal of computer science And Information Technologies, India
Purwanto Topik, dkk, 2015, Pengembangan Sistem Pakar Diagnosis Penyakit Cabai, Penelitian Ini Bertujuan Untuk Mempermudah Proses Penyuluhan Penyakit Cabai, Junal STT Volume 12 No 1,
Destiani Dini, dkk, 2015, Pengembangan Sistem Pakar Diagnosis Penyakit Jeruk Keprok Garut, Online Jurnal STT Garut Volume 12 No 1, Garut
Syarifuddin L Ode, dkk, 2016, Sistem Pakar Mendeteksi Penyakit Tanaman Jagung Denga Metode Forward Chaining, Jurnal Sistem Informasi dan Teknik Komputer Catur Sakti Volume 1 No 2, STIMIK Bina Bangsa, Kendari
Pradana G, dkk, 2018, Perancangan Sistem Pakar Untuk Mendiagnosa Penyakit Diabetes Millitus Menggunakan Metode Certainty Factor, Redaksi CCIT Jounal, Banten
Kusrini, 2006, Sistem Pakar Teori dan Aplikasinya, Penerbit Andi, Yogyakarta
DOI: http://dx.doi.org/10.30700/jst.v9i2.440
Article Metrics
Abstract view : 6359 timesPDF (Indonesian) - 5378 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2019 SISFOTENIKA
Badan Pengelola Jurnal Ilmiah Sistem Informasi dan Teknik Informatika (SISFOTENIKA) STMIK Pontianak.
Jurnal Ilmiah SISFOTENIKA terindex di :
![]() | |
SERTIFIKAT PENGHARGAAN :
Jurnal Ilmiah SISFOTENIKA Terakreditasi Peringkat Empat
Partners & Co-Organizers:
Jurnal Ilmiah SISFOTENIKA: STMIK Pontianak Online Journal ISSN Printed (2087-7897) - ISSN Online (2460-5344) licensed under a Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.